BIMTEK DANA ALOKASI KHUSUS

INFORMASI JADWAL BIMTEK – LEDIKNASBIMTEK DANA ALOKASI KHUSUS

Bimtek Tata Cara Pengusulan Dan Verifikasi Usulan Program Dan Kegiatan Pembangunan Daerah Melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Berdasarkan Permendagri Nomor 117 Tahun 2017

Permendagri Nomor 117 Tahun 2017 tentang Tata Cara Pengusulan dan Verifikasi Usulan Program dan Kegiatan Pembangunan Daerah melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik, Sejak tahun 2017, Ditjen Bina Pembangunan Daerah Berperan dalam melakukan verifikasi usulan kegiatan Dana Alokasi Khusus  (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 yang menyatakan bahwa Menteri Dalam Negeri menjadi salah satu Pihak yang ikut menentukan kebijakan DAK. Verifikasi ini juga merupakan bentuk pembinaan umum terhadap pembangunan daerah yang merupakan amanat dari Pasal 374 Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014. Pembinaan umum disini bertujuan untuk memastikan bahwa usulan kegiatan DAK dari pemerintah daerah tersinkronisasi dengan pencapaian prioritas nasional, serta mendukung pencapaian tujuan pembangunan daerah sebagaimana ditetapkan dalam Pasal 258 ayat (1) Undang-Undang 23 Tahun 2014. MATERI  DAN JADWAL BIMTEK PERENCANAAN

Sehubungan dengan hal tersebut, dalam Rangka Peningkatan Kapasitas dan Kapabilitas Guna Mendukung Kebijakan serta Regulasi Terbaru Pemerintah Pusat maka kami LEDIKNAS mengajak Bapak/Ibu/Saudara(i) Aparatur di Lingkungan Pemerintahan Provinsi dan Kabupaten/ Kota Mengikuti BIMBINGAN TEKNIS (BIMTEK NASIONAL) yang kami selenggarakan dengan tema : TATA CARA PENGUSULAN DAN VERIFIKASI USULAN PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBANGUNAN DAERAH MELALUI DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) FISIK BERDASARKAN PERMENDAGRI NOMOR 117 TAHUN 2017; Kegiatan diselenggarakan pada :

Demikian informasi Bimtek yang akan LEDIKNAS selenggarakan disampaikan adapun Pemateri Kegiatan adalah narasumber aktif Kemendagri dan Kemenkeu, kami berharap Bapak/ Ibu/ Saudara(i) Aparatur Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintahan Provinsi, Kabupaten dan Kota bisa hadir sebagai peserta dalam Kegiatan tersebut.

HORMAT KAMI LEDIKNAS, TERIMA KASIH.

Bagikan: