BIMTEK NASIONAL | BIMTEK PROTOKOL PROVINSI SULAWESI TENGGARA
Kegiatan Bimbingan Teknis Nasional Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara, LEMBAGA LEDIKNAS bersama Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara telah menyelenggarakan Bimtek Protokol Provinsi Sulawesi Tenggara pada Biro Administrasi Pimpinan Setda
TEMA BIMTEK NASIONAL
MANAJEMEN PROTOKOL PEMERINTAH DAERAH DAN PUBLIC SPEAKING DI DALAM ACARA FORMAL DAN NON FORMAL
diselenggarakan pada: Rabu s.d Kamis, 16 s.d 17 November 2022
di Hotel Golden Flower Kota Bandung
Lihat juga: