BIMBINGAN TEKNIS | BIMTEK KEUANGAN BENDAHARA PROVINSI PAPUA PEGUNUNGAN
Kegiatan Bimbingan Teknis Provinsi Papua Pegunungan, LEDIKNAS bersama Provinsi Otonomi baru Papua Pegunungan telah bekerjasama menyelenggarakan Bimtek Keuangan Bendahara Provinsi Papua Pegunungan dan Risalah Persidangan serta penyusunan Peraturan Perundangan-Undangan, kegiatan dengan tema dan diselenggarakan pada:
TEMA BIMTEK NASIONAL
PENINGKATAN KAPASITAS DAN KAPABILITAS APARATUR SEKRETARIAT DPRD TERHADAP MANAJEMEN PERSIDANGAN DAN RISALAH/RAPAT SERTA MANAJEMEN PROTOKOL DPRD
Diselenggarakan pada Kamis s.d Minggu, 11 s.d 14 Mei 2023
di Hotel J4 Jl. Raya Legian No. 74 Kuta – Bali
Lihat juga: